Teknologi

Google Siap Bayar Konten ke Lebih Dari 300 Penerbit Uni Eropa

Alkindyweb.com – Induk usaha Google, Alphabet telah menandatangani kesepakatan untuk membayar kepada lebih dari 300 penerbit di Jerman, Prancis dan empat negara Uni Eropa lainnya untuk berita mereka yang ditayangkan. Google juga akan meluncurkan alat untuk memudahkan pihak lain yang ingin mendaftar. Langkah yang diumumkan secara publik pada Rabu (11/5) mengikuti adopsi aturan hak cipta […]

Teknologi

Bikin KTP-el dan KIA Menggunakan Aplikasi Alpukat Betawi dan Kirim Via Gosend

Alkindyweb.com – Dukcapil  DKI Jakarta mengintegrasikan aplikasi Akses Langsung Pelayanan Dokumen Kependudukan Cepat dan Akurat (Alpukat Betawi) dan dikirim Gosend. Alpukat Betawi sendiri adalah salah satu bentuk akses langsung kepada warga DKI Jakarta untuk mengajukan pelayanan administrasi kependudukan. Tersedia dalam bentuk website dan aplikasi, warga DKI Jakarta dapat mengurus dokumen kependudukan. Sumber artikel

Teknologi

Pembelian Proteksi Ponsel di Dana Meningkat 123%

Pembelian Proteksi Ponsel di Dana Meningkat 123% Alkindyweb.com – Dana mencetak kinerja positif, yang menarik pembelian proteksi ponsel (phone protection) yang tersedia dalam setiap pembelian pulsa melalui dompet digital Dana, dilaporkan meningkat hingga lebih dari 123% jika dibandingkan kuartal keempat tahun 2021. Rangga Wiseno, Chief of Product DANA Indonesia mengungkapkan, peningkatan yang positif dalam beberapa […]

Teknologi

Tiga Aplikasi Ini Mengandung Virus Sebabkan Pulsa dan Uang Terkuras

Tiga Aplikasi Ini Mengandung Virus Sebabkan Pulsa dan Uang Terkuras Alkindyweb.com – Google telah berusaha untuk memberantas virus Joker, namun virus ini terus mencari celah dan menyelip ke Play Store tanpa terdeteksi. Peneliti keamanan siber Kaspersky, Igor Golovin, menyatakan telah menemukan tiga aplikasi  disusupi virus. Yang bisa menguras pulsa pengguna Android, virus ini juga menyebarkan […]

Teknologi

10 Daerah di Indonesia dengan Indeks Literasi Digital Tertinggi

Alkindyweb.com – Simak daftar 10 daerah dengan Indeks Literasi Digital tertinggi di Indonesia. Pada tanggal 20 Januari 2022, Kementrian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) melalui website resminya merilis Indeks Literasi Indonesia tahun 2021. Pengukuran tersebut dilakukan dengan metode 4 pilar. Berita sebelumyaTiga Aplikasi Ini Mengandung Virus Sebabkan Pulsa dan Uang Terkuras Berita berikutnyaTelkomsel: Tidak Semua Hal Harus […]

Teknologi

Telkomsel: Tidak Semua Hal Harus Diubah Jadi Solusi IoT

Fariz menjabarkan manfaat yang diberikan tentunya harus memberikan keuntungan bagi pengguna seperti peningkatan produksi, peningkatan efisiensi, penurunan biaya operasional dan kecepatan pengambilan keputusan. Berdasarkan keuntungan tersebut, maka pengusaha mendapatkan keuntungan kompetitif secara bisnis. Baca Juga: Menimbang Alokasi Spektrum untuk Gelar 5G Martin B. Chandra Sekretaris APINDO Jawa Barat menjelaskan masih ada beberapa hambatan dalam implementasi smart […]

Teknologi

Link Trial Test TKD Rekrutmen Bersama BUMN 2022

Download trial test TKD Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Alkindyweb.com – Simak link download trial test Tes Kemampuan Dasar (TKD) Rekrutmen Bersama BUMN 2022. Tidak hanya download trial test, tetapi baca sampai tuntas agar paham peserta TKD rekrutmen bersama BUMN 2022. Sebelumnya, hasil seleksi Rekrutmen Bersama BUMN 2022 telah panitia umumkan pada hari ini Senin 9 […]